miranda
January 24, 2022 at 09:50
Hydrastay Glow Fluid Foundation adalah foundation yang diformulasikan khusus untuk kulit kering, mengandung Deep Hydrating Actives yang mampu menghidrasi secara intens hingga 24 jam. Memiliki medium coverage yang dapat di build hingga mencapai coverage yang tinggi. Dilengkapi dengan Water Burst Technology dengan tekstur yang sangat ringan, mudah di baurkan, dan fresh saat diratakan ke kulit menghasilkan second-skin glow finish yang nyaman digunakakan sepanjang hari bahkan setelah diaplikasikan berlayer.
1 people
January 24, 2022 at 09:50
Skin Type Dry
/Skin Tone Light
MY HOLY GRAIL FOUNDATION. Mukaku kering & aku emang lebih suka dewy makeup look dan ini foundation the best banget untuk mendukung look tersebut. Teksturnya cair tapi ngga seringan weightless foundationnya powerstay. Coveragenya medium to full coverage aku perlu 3 pump untuk dipake semuka. Hasilnya tuh bener-bener flawless dewy look kayak kulit asli aja gitu tapi glowing AAA pokoknya secinta itu sama foundation ini. Packagingnya juga lucu. Udah repurchase kedua kalinya dan akan terus pake foundation ini sih